Sumber foto: WA group LSM-ABC
Muslim Rohingya saat terdampar di Kuala Raja
Sahabat steemian...
Malam ini saya ingin berbagi informasi terbaru dengan sahabat semuanya terkait dengan terdampatnya warga muslim Rohingya di Pantai Kuala Raja, Bireuen.
Sebanyak 79 warga muslim Rohingya yang menggunakan perahu mesin berbahan kayu terdampar di pantai Kuala Raja, kecamatan Kuala kabupaten Bireuen, Aceh pada Jumat, 20 April 2018 sekira pukul 14.30 WIB. Ke-79 warga tersebut terdiri dari 44 laki-laki, 27 kaum perempuan dan delapan di antaranya anak-anak.
Sumber foto: WA group LSM-ABC
Mereka yang terdampar dan mendarat di pantai tersebut kemudian diturunkan oleh warga setempat. Untuk sementara mereka masih berada di kawasan pantai.
Kondisi mereka sangat mengkhawatirkan setelah selama lebih kurang seminggu berada di tengah lautan. Mereka kelihatan sangat lusuh dan lemas karena kemungkinan kekurangan makanan dan air bersih. Sebagian ada juga yang sakit.
Untuk sementara koordinasi penanganan sudah dilakukan oleh pemerintah kabupaten Bireuen bersama beberapa lembaga seperti Tagana dinas sosial Bireuen, PKPU Aceh, dan masyarakat setempat.
Adapun perkiraan kebutuhan mendesak mereka antara lain pakaian, makanan, layanan kesehatan, tenda darurat, perlengkapan tidur, mandi, shalat, dan lain-lain.
Sumber foto: WA group LSM-ABC
—————————————
Inggris version:
Muslim Rohingya Stranded in Kuala Raja, Bireuen
Steemian friends ...
Tonight I want to share the latest information with friends all related to the capture of Rohingya Muslims in Kuala Raja Beach, Bireuen, Aceh.
A total of 79 Rohingya Muslims who use wooden engine boats stranded on Kuala Raja beach, Kuala district of Bireuen district, Aceh on Friday, April 20, 2018 at approximately 14:30 pm. The 79 residents consist of 44 men, 27 women and eight of them children.
They are stranded and landed on the beach and then lowered by local residents. For a while they are still in the coastal area.
Their condition is very worrying after more than a week in the middle of the ocean. They look very shabby and weak because of the lack of food and clean water. Some are sick.
In the meantime coordination of handling has been done by Bireuen district government together with some institutions such as Tagana Bireuen social service, PKPU Aceh, and local community.
The estimates of their immediate needs include clothing, food, health care, emergency tents, sleeping equipment, baths, prayers, and so on.
—————————————
Turki version:
Müslüman Kral Rohingya Kuala King Bireuen'de
Steemian arkadaşlar ...
Bu gece en son bilgileri, Bireuen'deki Kuala Raja Plajı'ndaki Rohingya Müslümanlarının yakalanmasıyla ilgili arkadaşlarla paylaşmak istiyorum.
Ahşap motorlu tekneleri kullanan toplam 79 Rohingya Müslüman, Bireuen ilçesine bağlı Kuala Raja plajı, 20 Nisan 2018, Cuma günü saat 14.30 sıralarında Aceh'de yer almaktadır. 79 sakini 44 erkek, 27 kadın ve sekiz çocuktan oluşuyor.
Karaya oturmuşlar ve sahile inip yerel sakinler tarafından indirildiler. Bir süre onlar hala kıyı bölgesinde.
Onların durumu, okyanusun ortasında bir haftadan uzun bir süre sonra çok endişe verici. Yiyecek ve temiz su eksikliği nedeniyle çok perişan ve zayıf görünüyorlar. Bazıları hasta.
Bu arada, Bireuen bölge hükümeti tarafından Tagana Bireuen sosyal servisi, PKPU Aceh ve yerel topluluklar gibi çeşitli kurumlarla birlikte işlemenin koordinasyonu sağlanmıştır.
Acil ihtiyaçlarının tahminlerine kıyafet, yiyecek, sağlık bakımı, acil durum çadırları, uyku ekipmanı, banyolar, dualar vb. Dahildir.
Subhanallah, Allah SWT terus menguji masyarakat Aceh. Semoga segera mendapatkan bantuan darurat melalui tangannya kaum muslim terhadap kaum musafir.
Bantuan Prioritas untuk anak-anak dan kaum perempuan, mereka kaum lemah yang harus segera mendapat pertolongan.
Bagaimana kondisi terbaru @farizalm mudah-mudahan mereka sudah terbantu.
Allah menguji hambanya sampai dia masih kuat menahan ujian itu. Alhamdulillah bantuan sudah dan segera datang dari berbagai pihak. Mereka sekarang ditempatkan di SKB Cot Gapu kalo gak salah
Pat ka di puduk awak rohingnya jinoe?
Sang bak SKB cot gapu
Selamat datang tamu se aqidah para mujahit, rela menunggalkan kampung halam demi tegak syahadah. Subhanallah..Allahuakbar
Smoga Aceh,Bireuen khususnya menjadi negri baru bagi mereka