Theresia Hardy
— posted on 1 year ago
MOTIVASI
Di Dunia ini tidak ada yang tidak mungkin. Saat anda menginginkan sesuatu, dan anda berjuang untuk meraihnya, maka kemungkinan anda berhasil sangatlah besar, karena tidak ada usaha yang berakhir dengan kesia-siaan. Jangan anda punya pikiran “tidak mungkin terjadi, atau tidak mungkin bisa”! karena apa? “ tidak mungkin itu” hanya ada dalam kamus orang bodoh. Segala sesuatunya amat bisa terjadi dengan ijin Tuhan. Jadi, gantungkan cita-cita anda setinggi-tingginya, dan bermimpilah, karena kemungkinan terwujud amatlah besar jika anda berusaha untuk bisa meraihnya.
Pernah anda bermimpi mempunyai pendamping hidup yang bukan hanya cantik, tetapi juga baik hatinya, bertanggungjawab kepada anda dan keluarga, sehingga tercipta keluarga yang harmonis, dan bahagia, Jika impian anda itu kuat dengan disertai doa, maka Tuhan akan memberikan jalan buat terwujudnya impian anda. Kemungkinan itu besar, dan anda hanya butuh satu kata, “ yakin”
Tidak mudah memang untuk bisa menumbuhkan sebuah keyakinan. Tetapi jika anda tidak yakin, bagaimana impian atau angan-angan anda bisa menjadi kenyataan? Anda harus nyakin setelah itu anda berdoa meminta pertolongan Tuhan, maka dengan sendirinya Tuhan akan memberikan jalan sehingg anda lebih mudah untuk bisa meraih impian anda.
Buang jauh-jauh kata “ tidak mungkin “ dari pikiran anda, karena kata itu hanya akan menghambat keyakinan anda dalam meraih impian anda. Ada cerita, seorang anak yang terlahir dari keluarga miskin, saat usia memasuki bangku sekolah Ia’pun pingin seperti anak seusianya untuk bisa sekolah, tetapi apa daya orangtuanya terlampau miskin sehingga tidak bisa menyekolah’kannya. Anak itu tidak berputus asa, Ia mempunyai keyakinan yang kuat bahwa Ia akan bisa sekolah seperti anak-anak yang lain. Keyakinannya itu yang membuka kemudahan buatnya sehingga akhirnya Ia bisa sekolah seperti anak-anak yang lainnya atas pertolongan Tuhan lewat seorang yang derwaman mau mengangkatnya menjadi anak asuh, sehingga kebutuhan pendidikannya dapat terpenuhi. Impian anak tersebut untuk bisa sekolah dapat terwujud, karena Ia sangat nyakin, segala sesuatunya mungkin saja terjadi.
Hi! I am a robot. I just upvoted you! I found similar content that readers might be interested in:
https://www.vebma.com/motivasi/tak-ada-yang-tak-mungkinselama-kita-berusahayakinkan-hati-dan-berdoa/6472
Ok thanks, that's a motivation written by THERESIA HARDY, I'm sorry to forgot to write the source, I just want to write it, because it is very good what he wrote, but my post I have edited, I have made the reference, I forget , thanks for commenting to remind me the source.
Like back
Ok. Thanks