6 Tips Raih Beasiswa Master ke Amerika Serikat – Learn for ...

in #amerika7 years ago

Suasana salah satu pusat kota di Amerika
Punya impian untuk belajar di Amerika Serikat, khususnya untuk meraih gelar pendidikan Master? Kenapa belajar di Amerika Serikat? Pertama-tama, Amerika Serikat (AS) memiliki standar dan mutu pendidikan yang sangat baik untuk pendidikan tinggi. Berdasarkan Times Higher Education World University Ranking 2014-2015, 20 peringkat tertinggi untuk kampus-kampus terbaik di seluruh dunia masih didominasi oleh Amerika Serikat. Fasilitas kampus yang luas dan lengkap, pengajar yang berkualitas, serta iklim belajar dan meneliti yang mendukung di kampus-kampus di Amerika Serikat menarik pelajar dari berbagai penjuru dunia untuk bersekolah. Tentu saja, biaya pendidikan di kampus-kampus AS tersebut sangat tinggi. Untuk itu, diperlukan beasiswa bagi pelajar agar dapat bebas biaya kuliah dan biaya hidup selama menempuh masa studi di AS. image