Hai sahabat steemit.
Kali ini saya akan berbagi sedikit hasil menggambar dari smartphone android menggunakan aplikasi sketchbook. Aplikasi ini bisa kita download dari playstore secara gratis. Namun untuk yang gratis, fitur yang di miliki aplikasi masih kurang lengkap. Untuk mendapatkan yang lengkap kita harus mendownload versi berbayar.
icon aplikasi
tampilan aplikasi setelah dibuka
Berikut beberapa hasil menggambar:
Demikian beberapa hasil karya saya..
Untuk selanjutnya akan saya bagikan cara menggambarnya.
...TERIMA KASIH...
Kami Menuggu cara mengambarnya @dxgam.
Terima kasih..
WOW nice!!!! Drawings man!! sincerely @saysay
Thanks you
ini aplikasi buatan google y
Buatan autodesk
Ganteng
Bagus dan informative....terus kembangkan ilmunnya