CORETAN RINDU
Mengapakah rindu
Kembali menghuni Ruang hati
Menyentuh dinding-dinding jiwa
Tersentak ku Dari lamunan panjang
Hingga kini Ku nanti
Namun kau Tidak bakal hadir
Tuk lagi Mengindahkan hari-hari ku
Seperti waktu yang dulu
Karena ku tahu
Tiadanya aku lagi...
Di hatimu