Langsa, 24 Feb 2018
Setiap manusia memiliki ukuran kebahagiaan tersendiri, ada yang bahagia karena pekerjaannya telah selasai di laksanakan, ada yang bahagia, karena menyelesaikan sebuah masalah, ada yang merasakan bahagia hanya dengan berfoto dengan teman, namun ada juga yang merasakan bahagia bisa mendapatkan sebuah tantangan baru untuk mendapatkan prestasi yang lebih baik.
Mari kita lihat mereka yang hidup sangat sederhana merasakan kebahagiaan hanya dengan mendapatkan sepiring nasi dan lauk, walaupun belum tentu esok hari mereka bisa mendapatkan lagi makanan yang layak seperti hari ini, namun itulah yang mereka rasakan kebahagiaan.
Kebahagiaan sangat sederhana, bagaimana sikap kita saat menerima sebuah kebahagiaan dengan sepenuh hati, berfikir positif untuk menerima kebahagiaan tersebut, yakinlah maka kebahagiaan akan terus mengalir.
Nah, menyangkut dengan tulisan postingan dalam steemit, berapapun reward yang kita dapat, itulah sebuah kebahagiaan. Kita mesti merasakan bahagia itulah kemampuan kita yang dapat di nilai oleh para steemian.
Kepuasan terhadap hasil kerja juga merupakan kebahagian yang tiada ternilai
Kebhgian sederhana luar biasa
Sangat bahagia ketika bersama
Mantap
Semoga kita semua selalu mendapatkan kebahagiaan dunia juga kebhgiaan di akhirat....Amiiin.