orang itu kadang suka aneh.
saya sering di bilangin kalo "mimpi itu harus realistis, cita cita jangan terlalu tinggi lah, realistis aja"
lho?? kenapa??
kalo ga kesampean nanti " kecewa" katanya
hmmm gara-gara ini saya jadi mikir kenapa mimpi harus realistis?? padahal itu kan mimpi, bebas aja dong
masalah kenapa bisa kecewa ni yang harus di pikirin, bukan mimpinya!
berdasarkan hasil riset alakadarnya (ngobrol dan nongkrong dengan anak anak muda pemimpi)
ternyata ada salah paham ni dan seharusnya ga terjadi dengan kita.
mimpi itu adalah imajinasi digabung dengan keinginan dan harapan,jadinya cita cita.
realistis itu timbul dari ukuran yang subjective berdasarkan keadaan kita sekarang.
kalo orang berani punya mimpi berarti harus berani punya aksi dong..
nah ini dia dimana kesalah pahaman terjadi hehehe
mimpi yang seharusnya penuh dengan imajinasi dan hal-hal yahng indah, itu malah kita tahan, bahkan semua imajinasi, keinginan dan harapannya di turunkan, di sesuaikan dengan keadaan kita sekarang (alesannya "realistis" katanya)
al hasil itu tidak jadi mimpi atau cita-cita lagi.. malah jadi meratapi keadaan parahnya hehehe.
di sisi lain suatu aksi yang seharusnya di kerjakan secara realistis seperti, bangun pagi, olah raga, mulai menabung, bekerja lebih efektif ga buang buang waktu, mulai mengerjakan langkah terkecil untuk menuju mimpi itu... malah tidak kita lakukan!!!. malah aksinya yang pake imajinasi!! seperti.
" nanti abis makan siang kerjaannya gua kebut deh, sore beres" (udah di nanti nanti kerjanya bahkan siangpun kelewat karena ngantuk dll )"
"tar ah besok lagi lah gua kerjain, masih ada waktu ini"
"aduh lagi gak mood ni".
hasilnya mimpi se realistis apa pun kalo kerjanya cuma di bayangin doang, pake imajinasi doang ya ga akan sampe dong..
mimpi atau cita-cita biaralah menjadi kenginan dan harapan yang tidak terbatas!! full of imagination.
tapi aksi lakukanlah se realistis mungkin, di mulai dari hal yang kita bisa, hal yang kita punya, dari hal terkecil dan dari sekarang.
rintangan selalu ada tapi masalah kekcewa kayaknya ga akan separah yang kita bayangin deh, kalo semua di lakukan secara nyata, step by step terus, energi kita akan habis untuk selalu mencari cara mencapai mimpi kita, dan jalannya akan semaki terlihat, apalagi kalo kita yakin Ada Tuhan Yang Maha Kuasa yang bantu dan sayang sama kita hehehe
jadi kesimpuannya adalah, setinggi-tingginya mimpi akan tercapai jika di lakukan dengan realistis, dengan bekerja yang nyata dan efektif
se kecil kecilnya mimpi tidak akan pernah terjadi jika kita tidak pernah beraksi.. :D hehehe
so mari kita bermimpi dan beraksi.. tentukan apa mimpi kita, dan petakan apa yang harus kita lakukan sekarang..itu namanya manajemen mimpi :)
saya Gerryadi Agusta Lets Dream Bigger!!
cheers
Hai @gerryadiagusta, selamat bergabung di Steemit! Posting bagus dan sudah kami upvote.. :)
hi there @puncakbukit terimakasi banyakk..
Selamat @gerryadiagusta! Telah datang di Steemit. Inilah waktu yang tepat untuk membuat Steemit lebih baik.. :)
Congratulations @gerryadiagusta! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :
You made your First Vote
You published your First Post
You made your First Comment
You got a First Vote
Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word
STOP
Welcome aboard! Beneran curcol hahaha... nice!
salam kenal mas....selamat dataaang....