jujur adalah sifat yang terpuji. Tak banyak orang yang mampu berlaku jujur tatkala dalam kesempitan. Bagaimana bisa terjadi? Ya, karena jujur itu membuat kita hidup serba bisa.
Bisa mendapatkan apa yang kita perlukan. Hidup penuh dengan kejujuran akan menambah daya tarik kita di depan orang lain. Bahkan orang lain akan lebih menyukai kita sebagai orang yang jujur.
Berteman apa adanya. Berkehidupan seadanya.