Pemanfaatan tebu sebagai salah satu hasil alam

in #esteem7 years ago

image


Tidak dapat dipungkiri bahwa tubuh manusia memerlukan glukosa yang terdapat dalam gula sebagai salah satu kebutuhan sel sel tubuh. Sehingga, kebutuhan akan tanaman tebu merupakan salah satu kebutuhan kita sebagai sumber glukosa yang ada.


image


Selain itu, air tebu juga dapat dijadikan sebagai minuman pemuas dahaga saat panas di siang hari. Untuk mendapatkan airnya kita harus sedikit berusaha dengan cara memeras dan membuang ampas dari tebu tersebut.


image


Di beberapa tempat di dunia, ampas tebu malahan sudah tidak terbuang lagi. Dia bisa dibuat menjadi semacam sabuk yang dapat digunakan untuk berbagai keperluan yang lain. Ini menunjukkan bahwa manusia sudah lebih kreatif dalam mengolah hasil alam ini. Terima kasih

@borlan