Tingkatan orang yang Berpuasa

in #esteem7 years ago (edited)

Tidak terasa esok sudah 20 hari kita berpuasa. Hanya dalam hitungan hari saja kita sudah menuju hari kemenangan. Tentu hari kemenangan ditujukan kepada orang-orang yang puasa.
Seperti maknanya puasa diartikan sebagai menahan diri dari segala sesuatu yang membatalkan puasa dengan niat yang dikhususkan.

sumber

Nah, puasa ini sendiri terbagi kedalam tingkatan-tingkatan.
a. Puasa orang awam, yaitu orang yang berpuasa dengan menahan diri dari segala sesuatu yang dapat membatalkan puasanya, seperti menahan diri dari pada lapar dan haus serta menahan kemaluan dari keinginan syahwatnya tetapi masih melakukan perbuatan yang maksiat.

sumber

b. Puasa orang khusus, yaitu menahan diri dari pada segala sesuatu yang dapat membatalkan puasa, serta menahan pandangan, pendengaran, lisan, tangan, kaki dan seluruh anggota badan dari segala perbuatan dosa.

sumber

c. Puasa orang yang lebih khusus, yaitu selain menahan diri dari hal-hal yang telah disebutkan di atas, juga puasa hatinya dari keinginan-keinginan yang hina, serta fikiran yang dapat menjauhkan ia dari Allah serta menahan diri secara total dari segala sesuatu selain Allah.
Nah, itulah tiga tingkatan orang yang berpuasa.
Sudah sampai di tingkatan manakah kita?

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by hazard10 from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.