Ledakan penduduk

in #esteem7 years ago

Ledakan penduduk dunia itu terjadi karena melonjaknya angka kelahiran dan berkurangnya angka kematian. Pada masa lalu, sebelum tahun 1900-an, banyak orang meninggal karena perang dan penyakit

Situasi ini berubah seiring dengan berkembangnya teknologi bidang kesehatan dan pangan pada era 1900-an. Hal itu membawa pada dampak menurunnya angka kematian.