Fresh and Healthy Drink of Mango Juice (Jus Mangga) Bilingual

in #food7 years ago

ENGLISH


image


Hallo steemians all, hopefully today is better than the previous day.

Friends of steemians, it looks like the weather today is pretty hot, if the hot weather like this would remember with a cold drink and fresh right? but do not just cold and fresh drinks, but must be healthy too, for body and mind can work well and we can continue the spirit. Well, here's a fresh and healthy drink that is Mango Juice.

Mango fruit is a fruit that contains many benefits for the body, one of which can maintain healthy skin obtained from vitamin C and A. Vitamin C in this mango fruit is useful for the formation of skin collagen, while Vitamin A can help the growth of tissue in the skin. so what are you waiting friends? let's immediately the consumption of mangoes that have obviously contain many benefits for our health.

To consume it you can eat it directly and can also by way of juice to be more fresh, as for the ingredients and how to make it that is as follows;


**Ingredients the Needed **


image


  • 1/2 kg of ripe mango fruit.
  • 5 tablespoons sugar.
  • 1/2 liter of water.
  • ice cubes as needed.

Methode


  • peel the mango fruit from the skin, then wash thoroughly.

image


  • then cut into rough pieces of mango and put in a blender.

image


  • then add sugar and water.

image


image


  • after that blender until really smooth.

image


  • if it is smooth pour into the glass and give ice cubes sufficiently.

image


image


  • then ready to be enjoyed.

image


How friend? Fresh really right? And that is definitely healthy and tasty. Please try friend, have a nice day.

Up here first, may be useful and thank you very much for the steemians who have visited in my post this, see you again in the next post.


INDONESIA


image


Hallo steemians semua, semoga hari ini lebih baik dari hari sebelumnya.

Sahabat steemians, sepertinya cuaca hari ini lumayan panas dan bikin gerah ya, kalau cuaca panas begini pasti teringatnya dengan minuman yang dingin dan segar ya kan? Tapi jangan cuma sekedar dingin dan segar aja dong, tapi harus sehat juga, agar badan dan fikiran bisa bekerja dengan baik dan kita pun bisa terus semangat. Nah, ini dia minuman segar dan menyehatkan yaitu Jus Mangga.

Buah mangga merupakan buah yang banyak mengandung manfaat bagi tubuh, salah satunya dapat menjaga kesehatan kulit yang didapatkan dari vitamin C dan A. Vitamin C dalam buah mangga ini berguna untuk pembentukan kolagen kulit, sedangkan Vitamin A dapat membantu pertumbuhan jaringan dalam kulit. Jadi tunggu apa lagi sobat? ayo segera konsumsi buah mangga yang sudah jelas banyak mengandung manfaat untuk kesehatan kita.

Untuk mengkonsumsinya anda bisa memakannya secara langsung dan bisa juga dengan cara di jus agar lebih segar, adapun bahan dan cara membuatnya yaitu sebagai berikut;


Bahan yang Diperlukan


image


  • 1/2 kg buah mangga yang sudah matang.
  • 5 sendok makan gula pasir.
  • 1/2 liter air.
  • es batu secukupnya.

Cara Membuatnya


  • kupas buah mangga dari kulitnya, kemudian cuci sampai bersih.

image


  • kemudian potong-potong kasar buah mangga dan masukkan kedalam blender.

image


  • lalu tambahkan gula dan air.

image


image


  • setelah itu blender sampai benar-benar halus.

image


  • jika sudah halus tuangkan kedalam gelas dan berikan es batu secukupnya.

image


image


  • lalu siap dinikmati.

image


Gimana sahabat? Segar banget kan? Dan yang pasti menyehatkan dan nikmat. Silahkan dicoba ya sahabat, semoga hari mu menyenangkan.

Sampai disini dulu, semoga bermanfaat dan terima kasih banyak untuk steemians yang sudah berkunjung di postingan saya ini, sampai jumpa lagi di posting selanjutnya.

Sort:  

Lagi dan lagi dirimu berhasil bikin kakak ngences .. wuiih pasti segeer x. Dengan cuaca yang maha panas. foto jusnya nyangkut di pelupuk mata.. hiks

Hahaha, ko di pelupuk mata sih? Napa ga di mulut aja biar sekalian bisa di rasain segarnya jus mangga di sore yang sangat panas ini. Hihihi.
Makasih ya kak @ayijons atas kehadirannya.

Karena hanya cuma bisa dilihat.. hiks

Aduh kak @ami, jusnya bikin ngiler tau. Dosa loh kalau buat kami ngiler pas melihat postingan ini😁

Sorry, sengaja loh...😆😆😆, yang dosa itu pas bulan puasa siang2 bolong nampak yg beginian.
Kalo ini siapa yg mau bisa langsung diminum, saya bagi ko..hehehe.

Mantap kali ah jus nya. Bereh @ami92

Terima kasih @alzamna..

Minuman yang sangat enak. Bagi dong kakak

Boleh, kemari aja @mumulaceh..entar saya sisain dikit. Hehehe.
Terima kasih dah berkunjung..

Wah, that mangat jus kak @ami92
Bak lon disino that jai boh maplam, menye na jak u bireun mampir kak hehe

Oa? Bereh that nyan nekebah ju be leu beh..😁😁😁.
Terimeng geunaseh @teukumasnur17..

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by ami92 from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.