Selamat malam teman, sudah lama tidak nenyapa kalian semua..kini kita kembali bertumu lewat blog sederhana ini. Semoga saya, kalian dan semua selalu diberikan umur panjang dan sehat selalu oleh Allah SWT.
Baiklah teman pada postingan kali ini saya akan membahas tentang sate. Sate kita semua tau dan kenal akan tetapi sate itu tidak semua sama dalam rasa meskipun namanya sama. Sate berbeda tempat dan penjualnya tentu beda rasa karena setiap sate mempunyai rasa dengan ciri khasnya masing-masing, seperti kata pepatah lain lubuk laen ikannya. Makna setiap orang penjual sate itu pasti ada menu atau bahan penyedapnya yang dapat mengundang selera setiap pembeli.
Sate penjual dan pula banyak peminat dan juga pada sekarang ini disetiap daerah ada yang jual sate tidak seperti masa dulu. Sate itu pada masa sekarang ini tidak satu jenis yang orang jual tapi ada beberapa jenis dan rasa.