Saya Datang Kembali Dengan Kenangan Yang Sama (Buah Seribu Rasa/Buah Bacang)

in #fruit7 years ago

Halo steemian!!
Setelah sekian lama saya tidak muncul di stemit kini saya kembali dan pastinya dengan postingan yang unik serta menarik.
Kali ini saya bebicara tentang buah bancang atau di daerah saya(Aceh) disebut buah mancang, buah ini sejenih dengan buah mangga, yang membedakannya ialah rasa buahnya yg agak keasaman meskipun sudah masak sekalipun dan isi buahnya yg berserat.
Buah bacang ini bisa diolah berbagai makanan,
Antaranya adalah buah bacang yang muda biasanya direndam dalam air garam, sesudah dikupas dan dipotong-potong, agar dapat dijadikan rujak atau asinan. Buah yang warna kulitnya, hijau, kuning, berbintik hitam ini, yang masih muda kerap digunakan sebagai campuran dalam membuat sambal, atau yang separo masak biasa dibuat campuran rujak, dan apabila sudah masak daging buahnya berwarna kuning dengan aroma harum yang khas dan getahnya agak berkurang, akan tetapi daging buah bacang sangat berserat, mungkin itu sebabnya wanginya bacang jadi kurang diminati.Di Kalimantan Timur, bacang juga kerap digunakan sebagai asam dalam membuat sambal.


IMG_20171215_071954.jpg

IMG_20171215_071959.jpg



Sort:  

Bagus, upvote mei

Mohon dukungannya kembali