Fascinating Nature : Mahkota Duri [ Euphorbia milii ]

in GEMS5 years ago

IMG_1913.jpg


I have several ornamental plants, Mahkota Duri or better known as the crown of thorns which is also known in Latin as Euphorbia milii.

This ornamental plant is trending in Indonesia in 2018, I got several colors from this plant while cleaning your garden in the Bener Meriah area, Aceh province.

Saya memiliki beberapa tanaman hias Mahkota Duri atau lebih dikenal dengan the crown of throns yang juga dalam bahasa latin dikenal sebagai Euphorbia milii.

Tanaman hias ini ngetrend di Indonesia pada tahun 2018 lalu, saya mendapatkan beberapa warna dari tanaman ini saat membersihkan kebun saudara di kawasan Bener Meriah, provinsi Aceh.


IMG_1910.jpg


IMG_1911.jpg

IMG_1909.jpg


IMG_1912.jpg

IMG_1907.jpg

IMG_1908.jpg


This ornamental plant grows by itself there, because the plants are beautiful and unique, I try to bring it home and make it an ornamental plant at home.

If referring to wikipediaEuphorbia milii is a species of 2000 other species of the genus Euphorbia. This plant is thought to have originated in the Middle East since ancient times and is associated with the "Crown of Thorns" worn on Jesus Christ.

Even so, I do not associate my ornamental plants with Religion, at least as a scientific insight. The colors of Euphorbia milii are contrasting and very suitable as an ornamental plant.

Here are some pictures of my Euphorbia milii collection, and this time I'm showing you some pictures of this flower in red. Incidentally, there is a crown that looks like a heart and I share it here, I hope my friends like it.

Tanaman hias ini tumbuh dengan sendirinya disana, karena tumbuhannya canik dan unik, saya mencoba membawanya pulang dan menjadikannya tanaman hias di rumah.

Jika merujuk pada wikipedia Euphorbia milii merupakan salah satu spesies dari 2000 spesies lain dari genus Euphorbia.Tumbuhan ini diduga berasal dari Timur Tengah sejak zaman purba dan dikaitkan dengan "Mahkota Duri" yang dikenakan pada Yesus Kristus.

Pun begitu saya tidak mengaitkan tanaman hias saya ini dengan Agama, setidaknya sebagai wawasan ilmu pengetahuan saja. Warna-warna Euphorbia milii ini terbilang kontras dan sangat cocok dijadikan sebagai tanaman hias.

Berikut ini adalah beberapa gambar koleksi Euphorbia milii milik saya, dan kali ini saya menampilkan beberapa gambar bunga ini yang berwarna merah. Kebetulan ada mahkota yang bentuknya seperti hati dan saya membagikannya disini, semoga teman-teman menyukainya.


IMG_1906.jpg


IMG_1905.jpg

IMG_1915.jpg

IMG_1918.jpg

IMG_1917.jpg

IMG_1916.jpg

IMG_1914.jpg

Hive Gift by @doze

Sort:  

Mantap very beautiful

Terima kasih kakak

Wah indah sekali ini kak

Iya dek, ada banyak juga warnanya di rumah :)