You are viewing a single comment's thread from:

RE: Selayang Pandang Perseteruan Dominasi Blockchain Steem (Steemit dan Para Witness)

in LeoFinance5 years ago (edited)

Yup... ada kemungkinan begitu. Mungkin perlu keterbukaan antara dua pihak, karena di antara para Witness, saya rasa juga ada yang merasa dirugikan dengan adanya keberadaan Justin. Jadi akhirnya ribut begini, cuma yang saya sayangkan beberapa witness yang benar-benar bekerja untuk kelancaran blockchain Steem jadi malah ikut tergeser. Hmm.... memang ada yang keterlaluan sampai menjadi merembet ke masalah rasis. Untungnya ada beberapa Witness dan stemiaan yang masih berpikiran logis, seperti @freedompoint yang memperingatkan agar tidak berkata kasar dan rasis menanggapi masalah Justin.

Sebenarnya ada beberapa Witness yang welcome degan keberadaan Justin, cuma akhirnya mereka ikut-ikutan meradang karena 'ulah' Justin yang diduga melibatkan exchanger. Malah saya jadi inget kejadian pecahnya kerajaan Mataram yang melibatkan VOC dalam perebutan tahta. Semoga cepat selesai aja masalah ini dengan harapan Steem to the moon aja. Salam Steemian!