Kapucino adalah minuman khas Italia yang dibuat dari espresso dan susu, tetapi referensi lain juga ada yang menyebutkan bahwa kapucino berawal dari biji biji kopi tentara Turki yang tertinggal setelah peperangan yang di pimpin oleh Kara Mustapha Pasha di Wina, Austria melawan tentara gabungan Polandia-Germania