Sebuah kata dari sebuah bahasa sekarang ini sering didendangkan, yaitu kata lockdown. Bahasa ini di mainkan oleh beberapa negara untuk mengantisipasi terhadap penyebaran virus COVID-19.
Sementara rakyat ketakutan, bukan takut akan kematian, karena masyarakat kita yakin bahwa kematian akan datang,
Rakyat kita takut menjadi korban dari wabah ini yang akan mewabah pada semua keluarganya,
Lain lagi dengan ketakutan dalam konteks ekonomi, banyak masyarakat kita yang wajib mendapatkan uang minimal 50 ribu, untuk kebutuhan makanan keluarganya,
Disisi lain masyarakat kita juga takut, seiring wabah yang semakin mewabah harga bahan pokok juga ikut mewabah merangkak naik, bahkan ada yang sudah naiknya sudah mencapai 100%...
Masih banyak ketakutan lainnya yang di rasakan oleh masyarakat kita...
Masyarakat kita mungkin sekarang juga bertanya-tanya dimana peran pemimpin kita....