Wah ada kontes baru. Bagus ini, udah lama buanget ngga ada kontes2 di sini. Btw, boleh tanya ya, kenapa challenge yang biasanya diadakan dulu (sekitar 6 atau 7 bulan yg lalu) sekarang ngga diselenggarakan lagi? Saya tadi berpikir kontes ini bisa dimasukkan dalam kelanjutan challenge yang dulu.
Kontes2 semacam ini akan sangat membantu teman2 yang baru naik ke kapal Steemit agar cepat naik reputasi, naik percaya dirinya, dan naik isi dompetnya :D :D