foto ini saya ambil pada saat berbuka puasa bersama para steemian Jakarta Pemula, perkumpulan dan diskusi tentang steemit sekaligus memotivasi para steemian baru agar selalu bertahan beraktivitas di steemit.
disini kami berkumpul untuk menunggu azan magrib tiba, bersama bg @andrianhabibi, @andi.satria.hrp, @izhar, @abuwalusu. buka puasa ini disi dengan bukaan jajanan jalanan yaitu bubur sum sum.
inilah tempat jajanan yang berada di Taman Ismail Marzuki, berada persis di pusat Ibukota Jakarta. menikmati masakan tradisional dan jajanan, bahkan menu bukaan yang beranekaragam.
ini salah satu menu yang saya santap pada saat itu sop buah, dicampur dengan susu dan marjan, segar sekali.
itulah beberapa aktivitas ngabuburit kami steemian pemula Jakarta, sedikit berbagi cerita bagi sahabat-sahabat stemian di Indonesia maupun di Dunia.
selamat menjalankan Ibadah Puasa.
awesome item... wanna taste it..
please, just klaw any time just come to Taman Ismail Marzuki.
Hasil jepretan mu ya sap, kurang panjang tulisannya bro,. Tambahin lagi bila perlu translate juga ke bahasa inggris..
siap abgku, untuk hari ini, buka puasa dimana kita bg
Mantap ya @icapjakarta
iya, atas berkat bimbingan dan diskusi dengan bganda.