Jambu biji / Guava

in #indonesia7 years ago (edited)

image

image

Indonesia :

Hai sahabat steemian semuanya, kali ini saya akan membahas tentang buah jambu biji dan sedikit yang saya ketahui dari manfaatnya.
Jambu biji merupakan jenis tumbuhan tropis yang banyak di jumpai di indinesia, pohonnya banyak tumbuh di pekarangan sekitar rumah. Tidak perlu kita tanam, kadang pohon jambu biji ini tumbuh sendiri.
Sampai saat ini, jambu biji semakin banyak di temukan dengan berbagai jenisnya, seperti jambu biji merah, jambu biji putih dan jambu biji Bangkok.
Untuk yang saya ambil ini termasuk jambu biji merah, dan ini warnanya memang agak kurang merah mungkin karena musim hujan. Walaupun warnanya agak kurang merah, tapi rasanya lumayan manis.
Selain tumbuh secara liar, pohon jambu biji ini juga di budidayakan oleh petani karena mempunyai nilai jual yang tinggi. Kandungan buah jambu biji juga banyak, dari mulai kandungan vitamin A B dan C. Selain itu, dalam jambu biji ini juga terdapat kandungan serat dan mineral yang baik untuk kesehatan.
Manfaat jambu biji juga banyak, salah satunya yaitu untuk mengobati sembelit, sebab kandungan serat yang tinggi pada jambu biji ini bisa membantu proses pencernaan.
Selain itu juga, jambu biji ini juga sangat baik untuk kesehatan kulit. Bagi para wanita yang ingin mempunyai kulit halus alami, kandungan vitamin C dari buah jambu biji ini bisa untuk menjaga kondisi kulit agar tetap sehat.
Cara mengkonsumsi buah jambu biji ini bisa dengan di makan segar atau di olah menjadi jus.
Dan sebaiknya ketika mengkonsumsi jambu biji tidak dengan bijinya, cukup daging buahnya saja, sebab biji dari jambu akan sulit di cerna oleh sistem pencernaan. Nanti malah jadi susah kalau mau buang air besar, hehe.

Terimakasih sahabat steemian semuanya sudah menyempatkan waktu untuk membaca post saya, selamat malam dan salam sukses selalu buat kalian amin.

English :

Hi all steemian friends, this time I will write about guava fruit and some benefits of it that I know.
Guava is a type of tropical fruit that could be found in Indonesia. People like to have them grow in their garden too. Often one didn't purposely planted it but it grew by itself, maybe someone or some animal just let some seeds falling on the ground while eating it. The soil in Indonesia is very fertile and could actually grow anything.
There are plenty varieties of guava, such as red guava, white guava and guava Bangkok.
The one I photographed is the red guava, and this color is somewhat less reddish, very likely due to the rainy season, however it still tastes pretty sweet.
In addition to the wild guavas, this fruits are normally also cultivated by farmers because it has a high selling value. This fruit contains vitamins A, B and C as well as high fiber level and other minerals that are good for health.
Benefits of guava are also many, one of it is to treat constipation, because the high fiber content in guava can help the digestion process.
In addition, guava is also very good for skin health. For women who want to have a natural smooth skin, vitamin C content from guava fruit can be to maintain healthy skin condition.
Guava can be eaten raw (unprocessed) or to be made juice.
And of course when consuming guava not with the seeds, just the flesh alone, because the seeds of the guava will be difficult to digest by the digestive system. Later even be difficult if you want to defecate, hehe.
Thank you steemian friends all have time to read my post, good night and good wishes always for you amen.

Sort:  

Hello,
We have found that all or part of the above post may have been copied from: http://disehat.com/manfaat-buah-jambu-biji-putih-untuk-kesehatan/

Not indicating that the content you post including translations, spun, or re-written articles are not your original work could be seen as plagiarism.

These are some tips on how to share content and add value:

  • Using a few sentences from your source in “quotes.” Use HTML tags or markdown ">" before the quote.
  • Linking to your sources.
  • Include your own original thoughts and ideas on what you have shared.
  • It is recommended that the quotes should not cover more than 50% of the whole post. At least 50% of the content should be original.

Repeated plagiarized posts are considered spam. Spam is discouraged by the community, and may result in action from the cheetah bot.

If you are actually the original author, please do reply to let us know!

Thank You.

More Info: Abuse Guide - 2017.

I'm sorry, and thanks for the views and inputs. Hopefully it will not happen again

Hi, I am very sorry to read that. @icuz is a member of the Indonesian family of my wife (@kobold-djawa). We tried to help and explain him how to use Steemit as a way to support the whole family there. As soon as I have the opportunity I will try to explain him what exactly he did wrong (unfortunately I think he was not really aware of making a big mistake - and his English is not the best as well, so I guess he didn't really understand the meaning of your text). Of course I also wasn't aware that his last texts weren't original, otherwise I would have explained him that he did something wrong. I hope there is a chance for him to get off the black-list again. I will urge him only to publish own texts in future!

Buah jambu biji ini termasuk yg tumbuh subur di kampung saya, bahkan tidak sedikit pohonnya ditebang krn dianggap tdk banyak memberikan manfaat. Pemahaman yg keliru.

Thanks atas infonya bg @icuz

Iya sama sama mas, terimakasih udah hadir di post saya

Postingannya bermanfaat @icuz, mengingatkan steemians tentang buah yang bermanfaat itu dan mudah didapatkan. Sukses selalu kawan

Ok terimakasih kawan, sama sama

Nampak enak sekali jambu batunya.. Jambu batu sungguh banyak manfaat buat kehidupan manusia, salah satunya buat mengatasi diare. Sukses terus @icuz

Iya betul itu mbak, makasih ya.. Sukses jg mbak pokoke hehe

Buah jambu biji yang sangat kaya akan manfaatnya, juga bisa menambah hemoglobin darah. Sukses untukmu @icuz

Hehe terimakasih mbak, sukses jg buat mbak

Enak di buat rujak

Sama mengkudu juga ya mbak, hehe

Saya suka jambu biji sering dibuatkan jus, kaya akan vitamin lagi. Postingan bagus bg @icuz 👍👍

Iya seger banget tuh bang,hehe.. makasih

Iya rasanya itu bikin teringat-ingat apalagi saat cuaca panas gak cukup segelas hehehe..

Saking hausnya ya mas, hehe

Congratulations @icuz! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of comments
Award for the number of comments received

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.

To support your work, I also upvoted your post!
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Upvote this notification to help all Steemit users. Learn why here!

Ok, thanks

Postingan yang mantap bang,,!semoga berjaya selalu

Terimakasih mas, sukses juga buat mas

ini sih buah kesukaan saya mas hehehe

Sama dong mas, hehe

Jambu biji yang isi dalam nya warna merah sangat manis rasa nya.
Kalau di daerah aku paling banyak jambu itu nama jambu biji dalam bahasa aceh boh geulima saka. Itu hasil di kebun ya @icuz

Pohon di halaman rumah mas, kalau di sini namanya jambu kerikil..hehe

Iya @icuz
Di daerah aku aja
Lain desa lain nama buah jambu biji

Iya mas, setiap daerah pasti punya nama khas sendiri2.. Kalau buahnya sih sama, hehe

Iya icuz ada beda juga kadang jambu biji yang merah itu ada yang model kecil buah nya biji di dalam nya cuma sedikit

Biasanya kalau bijinya sedikit itu kurang manis rasanya mas, hehe

Gak nentu juga kadang ada yang manis juga
Kalau kami bilang jambu gula bahasa aceh boh geulima saka. Hehehe

enak diminum pas dijadikan buah vita :D

Iya mas, heee

baik untuk kesehatan kulit , makasih infonya ..!

Makasih mbak, iya sama sama

jus jambu saya paling laku gan @icuz ..dn alhamdulillah bijinya di saring dulu sebelum disajikan..he

Wah seger banget tuh mbak palagi kalau lagi cuaca panas2 dan bikin haus, hehe

Wah, saya mau dong :D

Boleh, manjat sendiri ya..hehe

Whahahhahaa saya tidak pandai memanjat.

Ya di goyang2 aja pohonnya mas, haha

Buah yang sangat baik utk kesehatan dan imunitas

Yaps, betul banget mas..hehe

buah jambu biji ini sangat banyak tumbuh di kebun saya namun saya tidak tau banyak manfaat tentang buah jambu biji
thanks @icuz atas postingannya. nambah ilmu

Bener sekali, sama sama terimaksih kembali dan salam kenal aja ya

Buah yang terlihat sederhana namun bnyak khasiatnya mas

Iya mas, hehe

Guava atau jambu biji bagus untuk menaikkan trombosit pada penderita demam berdarah ya mas @icuz? postingan bermanfaat

Hehe iya, makasih mbak