Catatan Kurator Indonesia, Part 2

in #indonesia7 years ago (edited)

IMG_9045-01.jpeg
Ini boleh dianggap sebagai curhat atau ya terserah kawan-kawan, yang jelas saya ingin berbagi dengan kawan-kawan tentang masih dengan pandangan saya tentang steemit, itung-itung saya lega, dan kawan-kawan pun hendakanya bisa mengambil yang baik dari tulisan saya ini. Showtime !! Saya sampai sekarang masih heran dengan perkembangan steemit. Serius saya tidak menyangka steemit menjadi media yang banyak digandrungi sekarang ini. Memiliki banyak pengguna tentu akan membawa situasi yang dinamis dan sejauh ini masih harmonis. Terkadang saya sempat berpikir, akankah mereka yang sebanyak ini sanggup saya bantu, dan bagaimana kalau kawan-kawan terlantar tanpa merasakan bantuan saya. Ini sangat dilematis sekali, kawan!

Namun, seperti yang katakan di pos saya sebelumnya, saya juga memiliki keterbatasan untuk mengkoper steemian sebanyak itu, dan pasti akan terjadi kesalahpahaman dan justikasi kerap dialamatkan kepada saya. Ah, tidak mengapa. Bila saya jarang hadir di postingan anda, maka tumpukan kemarahan tumpah ke muka saya, tapi bila postingan kerap saya kunjung, kalian malah membalikkan muka ke arah lain. Ini menjadi fenomena tersendiri dalam dunia steemit. Sudah sekian bulan saya menjadi kurator, dan sedikit banyaknya saya berusaha untuk membantu kawan-kawan semua supaya tetap bertahan di steemit, setidaknya dengan bantuan saya kawan-kawan makin bersamangat dan terus melatih diri untuk berpikir jauh ke depan bahwa saya tidak selamanya bisa membantu kawan-kawan. Apalagi, dengan bertambah banyaknya pengguna baru. Bukan berarti saya melarang untuk bergabung di steemit, tapi mari sama-sama kita membantu kawan-kawan yang baru bergabung, dengan syarat mereka memposting karya yang berkualitas, konten yang layak dibaca, dan ada sesuatu yang didapat dari postingan mereka.

Source
Ini penting untuk dicatat, saya sangat antusias untuk mengdongkrak semangat kawan-kawan untuk memproduksi konten yang serius, agar di saat saya hadir di situ saya tidak merasa bersalah dengan kawan-kawan lain sehingga tidak ada istilah, dia kok ada, saya kau enggak. Saya sangat menyarankan, sikapilah kondisi seperti itu dengan sikap yang wajar diikuti dengan intropeksi diri. Terus lakukan refleksi sembari melihat postingan-postinga pengguna lain yang banyak mendapat upvote dan bagaimana pola konten dan karakteristiknya. Makin kita melihat postingan orang lain yang berkualitas, kita makin terpacu untuk terus berkarya dan berusaha untuk memberikan yang terbaik.

Dengan posisi saya sebagai kurator, saya akan berusaha semaksimal mungkin untuk memberdayakan orang-orang yang berbakat dan berpikir maju. Saya tidak menyakinkan anda kalau anda akan berhasil di platform ini kalau anda sendiri tidak nyakin dengan potensi yang anda punya. Saya hanya bisa memberikan jalan bagi mereka yang ingin berkembang dan membawa nama harum komunitas di tengan pergaulan steemit dunia.

follow_levycore.gif

U5ds6u_Gk12k_NSPX6232_EYv_Ursf12_ADY_1680x8400

Discord Komunitas Steemit Indonesia

Sort:  
There are 3 pages
Pages

Abang kurator yang hebat, postingan - postingan abang sangat bermanfaat bagi saya sendiri atau pun bagi orang lain.. kata abang juga benar ,kurator tidak bisa selmanya membantu teman - teman,kerana pengguna baru semakin bertambah.. kalu ada yang mencemooh abang gak usah di hiraukan. Anggap saja cemoohan yang di limpahkan ke abang menjdi motifasi buat abang agar menjadi kurator yang lebih bagus. Kalau menurut pribadi saya sendiri abang adalah kurator yang sangat hebat!!!

I am the first time on steemit blog, please give freedom in my comment! Do not back off before the fight. I see the privilege of steemit @ locer76

Ini adalah pelajaran terbaik, saya sngt mengharapkn poatinga yg seperti ini dari kurator. Jadi, dngn demikian gejala internal yg terjadi saat ini bisa diketahui bersama. So, kurator adalah motivator.

Numpang bang @levycore
https://steemit.com/indonesia/@ponpase/ada-banyak-hayalan-untuk-kemajuan-komunitas-ksi-an-idea-for-community-progress-with-bahasa

Tetap semangat bg @levycore, membaca postingan anda saya sangat terharu dan saya merasa bangga anda adalah kurator yang peduli ke semua tim. Saya juga berfikir pasti kedepannya di saat user steemit dari indonesia semakin bertambah pasti kinerja bg @levcore dan @aiqabrago akan mengahadapi tugas yang berat. Terus semangat salam dari saya @fajargj.

Saya sangat setuju dengan anda bang @levycore . Seperti yang anda katakan "introspeksi diri dan banyaklah membaca hasil karya orang lain". Saat ini banyak kita jumpai tulisan-tulisan yang bagus tetapi tidak dikemasnya dengan baik, sering melakukan copy paste dari blog itupun menjadi suatu fenomena yang sangat banyak kita jumpai saat ini.

Anda hebat @levycore, Anda datang ataupun tidak kepostingan kita itu tidak masalah, yang jadi masalah adalah disaat anda tidak datang lagi Sebagai Curator yang selalu menjadi Motivator buat Saya sendiri dan juga buat seluruh Sahabat Steemit di Indonesia. Anda datang dengan memberi motivasi dan juga ilmu untuk kita, itu sudah cukup.🤗. Terus menjadi yang terbaik buat Kami dan jangan pernah absen untuk itu.

Komentar yg sangat menrik dan inspiratif...salam steemeer salam kenal....@myaceh
Dan @levycore terus lah jadi inspirasi bagi pemula seperti saya....

@levycore kami bangga dan beruntung memiliki kurator aneuk Aceh. Jangan terlampau dihiraukan ttg pandangan orang. Meski jujur, siapa sih yg tidak ingin diperhatikan. Tapi come on, tangan , mata, kaki mu cuma dua. Artinya ada keterbatasan disana. Yg penting ttp menjadi sosok yg inspiring bagi siapa saja. Salam kenal Dari saya..

Enjoy the vote and reward!

Postingan yang menarik @levycore ,namanya saja kita manusia pasti ada keterbatasan.dengan postingan ini saudara bagikan mungkin kita mengerti kenapa dan mengapa kurator tidak datang pada kita,namun semua ada hikmahnya, jadikan lah steemit ini sebagai ilmu baru, untuk menulis dan merangkai kata-kata yang indah dan bagus.terimakah kurator telah menjujung kami semua untuk lebih semangat lagi dalam berkarya.

Menjadi seorang kurator indonesia di steemit adalah sebuah kebanggan, yang membuat saya bangga lagi adalah anda orang aceh, yaitu dimana tempat saya tinggal juga, dan lebih bangga lagi anda juga orang Lhokseumawe.. 😁🙌

Wow Amazing,, saya baru bergabung disini mohon petunjuknya & bimbingannya yang ada di sini @levycore
[email protected]
SALEUM ANEUK NANGGROE

Thanks @levycore, Respect untuk sportifitas anda sebagai kurator. Akupun yakin suatu saat akan dikunjungi bung @levycore. Bravooo......!!!.

Memang saya melihatnya permasalahan ini menjadi dilema. Banyak saya jumpai sekarang akun dengan pangkat yang kecil malah tidak saling membantu bahkan melihatnya nya saja munkin mereka keberatan. sesama akun kecil. Yang ada akun kecil malah condong kepada akun dengan pangkat yang besar.

Tidak salah. Tapi mencuri perhatian kepada akun yang besar namun ada baiknya sesama akun kecil juga saling bahu- membahu membantu sesama..

Karena belum tentu juga kontens dihasilkan akun yang kecil ini tidak layak mendapat penghargaan. Kalau pun memang ia tidak layak kenapa tidak mengmentarinya supaya yang kecil bisa lebih berkualitas .

Sikap ini membuat akun kecil tetap terkucilkan, itu menurut saya, semoga persepsi itu salah..

Ada benarnya juga kok yg bg @nauval sampaikan, apalagi yang merasakan hal tersebut termasuk saya sebagai akun kecil @jamanfahmi. pun demikian, sudah sepantasnya lah kami berjuang dari nol dulu. Agar setiap hambatan kecil yang menghadang selama mengembangkan akun steemit menjadi kenangan yang dapat diceritakan kepada generasi steemians selanjutnya. Terakhir tanpa mengurangi rasa hormat, sudilah kiranya abg2 senior membantu saya dan steemians baru lainnya. Berkarya berjamaah, tentu membawa manfaat yang lebih besar. Salam kenal :)

Betul kak@levycore,,,,saya melihat akun akun kecil tidak saling mengsupor, mereka berharap pada senior senior mereka dan tidak saling bantu membantu, padahal kalau kita saling membantu,lama kelamaan pasti akan besar, terima kasih atas inspirasinya kak!!!!!!!!

Anda telah berbuat semaksimal mungkin untuk membantu kawan2, semoga kebaikan anda akan terbalas dengan indah pada waktu yang tebat

Good @levycore.

I like this posting..

Follow me @yassir1

sangat berguna
postingan yang bagus

terus menjadi motivator buat para sahabat steemians indonesia bang @levycore sukses terus karyanya..

That's a great community dear..Thank for sharing ..Thanks for sharing ..

salam santun bang levycore
mohon bimbingan dan bantu upvote post saya.

Postingan yang bagus

Terus semangat kk @levycore ☺️
Buat postingan2 yang membantu pengguna baru seperti saya👍

Tetap semangat dan positif thinking bang.. Semua butuh proses dan usaha.. Bantulah sebisanya.. Tanpa harus memberatkan diri sendiri... Semua yang memulai pasti butuh usaha dan kerja keras bila ingin menjadi besar..

thanks for shearing @levycore

wonderful indonesia,, beautiful community,,
nice blog, thanks for sharing

Kata-kata yang sangat bagus bg @levycore. Sangat bermanfaat untuk kami

sangat bermanfaat dan menginspirasi tulisannya bang @levycore
semoga banyak steemian yang sadar akan hal itu, dan tidak melulu mengeluh karena tdk pernah dikunjungi oleh kurator.

i apricate for your sweet blogging.carry on your activity..
i observe your life community..

Assalamualaikum om, postingan ini cukup membantu untuk kami pendatang baru di steemit.
Kami yang buta akan informasi tentang steemit kadang keliru dengan apa yang sudah kami dapat dari stemian terdahulu tanpa tahu perjuangan kalian

Mantap bang, media ini juga sangat banyak membantu saya bang, baik dalam hal teori maupun materi..

Uneg2 seperti ini butuh kami dengar. Terkadang memang ada sedikit kecewa ketika @levycore sbg curator tidak pernah singgah ke akun kami. Tapi terkdang itu jg menjadi motivasi, agar selalu memposting tulisan2 menarik. Kiranya nanti @levycore mau melirik sesaat dan memberikan komentar. Semangat menulis pasti bertambah lagi..
salam manis..

Benar sekali @levycore
Dengan bertambahnya volume pengguna steemit di Indonesia, semakin besar tanggung jawab yang diemban. "Tingkatkan kualitas postingan, untuk menarik perhatian dunia".

Tetap semangat bang @levycore.... mungkin di setiap komunitas perlu dilakukan pembinaan yang serius khususnya tentang kualitas konten. Saya yakin bang @levycore punya konsep menarik untuk hal ini.

Terimakasih kepada bang @levycore yang terus membantu dan memperhatikan para steemian di seluruh nusantara.

Tapi jujur saya sgt berharap sebagai pemula agar sekali kali bg kurator bisa lh masuk ke postingan saya sembari menyuntik sedikit penyemangat disaat kebuntuan sedang menghampiri..! Hhee.

Saya memang masih akun kecil, untuk menjadi besar membutuhkan waktu. Tapi, tanpa bantuan kalian semuanya yang kecil tetap kecil juga. Tolong lah singgah di akun-akun kecil sekalipun hanya meninggalkan sebuah saran dan kritikan yang bersifat membangun.

Jangan lihat luarnya saja, tapi lihatlah isi yang diposting oleh akun kecil. Apakah layak mendapatkan penghargaan. Walaupun akun kecil, tapi nilai postingannya kadang sama bahkan melebihi dari akun besar.
Terima kasih

Terima kasih kurator bg @levycore yang telah memberikan motivasi dan semangat kepada kami. Secara pribadi ada yang ingin saya sampaikan. Sampai detik ini, setelah sekian bulan saya bergabung di komunitas yang luar biasa ini, dengan dan tanpa kehadiran kurator, saya masih selalu mencoba, berusaha dan memberikan yang terbaik yang saya miliki.

Usaha + Sabar = Sukses adalah kunci yang saya pegang. Salam sukses selalu dan Salam KSI.

Terimakasih kawan atas informasi nya,sukses terus kawan 👌

Tulisan yang sangat menginspirasi kita untuk mengembangkan postingan kearah yang lebih berkarakter dengan ciri khas tersendiri. Smoga tulisan Kurator ini bisa menjdi motivasi untuk kita semuanya khususny untuk saya sendiri. Salam saya pendatang baru. 😊

Itulah dilema disaat blogger membludak, semoga steemit kedepanya menjadi media sosial yang membuat kita berinovasi sekaligus menguntungkan, salam steemit

Luar biasa...Thanks ...ini semua proses....berada diatas butuh proses....inspiratif

Terimakasih @levycore saya salut dengan semangat kepedulian anda kepada Komunitas steemit Indonesia. Terimakasih atas dukunganya semangat dan education yang beharga di pots ini. Salam KSI.

Postingan ini mnjadikan kami tetap bersemangat sbg pemula,, izin resteem pak kurator indonesia @levycore

Hal ini memang sering terjadi, dan itu adalah sifat alami manusia dalam menghadapi permasalahan, semangat terus bg @levycore

Benar-benar sebuah ilmu yg begitu bermakna..
Terimakasih yg tak terhingga buat senior kami levycore,
Semoga kedepan,indonesia lebih banyak lagi melahirkan orang-orang cerdas seperti Anda

ini luar biasa buat kamu...

Postingan yg bermanfaat bagi kami pemula bg,kami haus akan ilmu dari anda terus lah berbagi bg...

Luar biasa bg... Tetap semnagt

Pencerahan yang membuat semangat bangkit dan mengembalikan asa yang terjatuh..

There are 3 pages
Pages