Belajar Menjadi Duta Steemit

in #indonesia7 years ago

IMG_20180126_202144.jpgPelan namun pasti, Steemit merangsek ke semua kalangan. Di Bireuen, media sosial ini pun sudah aktif digunakan oleh semua kalangan. Mulai dari mahasiswa hingga dokter spesialis.

Steemit bukanlah sebuah media sosial yang menghendaki pengguna untuk menyendiri. Di sini, seorang user harus sering berinteraksi dengan user lainnya, saling mengunjungi blog, serta aktif berkomentar dan memberikan vote.

Tanpa sadar saya pun "tenggelam" dalam asyik masyuk rutinitas yang demikian. Sehingga bila tidak sempat bersteemit, seperti ada yang hilang di dalam diri saya.

Sehari-hari saya sering berkomunikasi tentang Steemit dengan @rismanrachman, @bahagia-arbi, @dokter-purnama dan @razack-pulo. Serta kepada @acehpungo. Kepada mereka saya acapkali bertanya tentang ragam hal terkait Steemit.

Diam-diam, ternyata saya bisa mengaplikasikan apa yang mereka ajarkan . Sehingga menjadi pengetahuan baru bagi saya selaku user Steemit.

Kini, walau masih dalam situasi terbatas, saya mulai mengampanyekan tentang Steemit kepada orang yang belum memiliki akun Steemit. Mereka yang bertanya, saya yang menjawab. Hehehehe.

Saya bisa menjelaskan banyak hal tentang Steemit, apalagi sudah terkait tentang kepenulisan. Bila itu yang ditanyakan, dengan semangat 45 saya akan memberikan tips dan saran.

Satu hal yang tidak pernah bisa saya jawab, ketika mereka bertanya tentang tak kunjung diaprove akun mereka oleh Steemit. Paling-paling saya hanya memberikan advice": Buat akun baru, atau berdoa setelah shalat.

Sort:  

Bereh bg. @muhajir.juli mari sama2 ta promosi dan ta peu sukses steemit.
Ohya bila ta promosi melalui fb kiban ?
1 lg. Sige2 na lon mention nan droneuh bak postingan lon ya.hehe

Heheheh. Facebooker yang bukan anggota Steemit, tak punya pengaruh. Tapi untuk kampanye ka mantap.

Nyan Tgk Farizal kapakat trading cripto mantong bak poloniex...awai kalheuh kupakat peugot Steemit cit, aleh na geupeugot ka.

Hahaha. Han dikonfirmasi lom uleh Steemit. Kalheuh geupeugah, Kana dua boh. Hehehe.

Ayoo sukses

Ayo sukses. Mari kerja cerdas. Mari fokus dan istiqamah.

Semangat.... Semangat. Enak di sini cari uang. Hana berharap dari iklan.

Hahahah. Di Steemit memang asyik Pak @dsatria.

Lon pajan neu pereuno supaya menjadi duta steemit..? Target tahun depan jadi asisten Mbak @mariska.lubis lah..

Jak ju keuno bak WD. Nak lon peuruno.

Follow me bg.

Sudah follow ya.

Saya juga mengalami kendala saat teman-teman bertanya mengenai password yang tak kunjung dikirim via email. Dari beberapa teman yang saya ajak bergabung di steemit baru satu yang dikirim passwordnya.

Sabar atau perbanyak proposal akun.

Iya saya sudah bilang bersabar n coba lagi. 😀

upvote back dan folllow back ya bg

Sudah saya follow.

terimakasih bg

Hakhak ternyata dirimu juga disini, asam di gunong garam di laot akhee jih meutumee sit di steemit

Hahaha. Bereh. Ho nyang tajak na droneuh.

haha, ureueng meu wet - wet lam jaringan internet kiban tapeugot teuman, kon meudumho beu deuh teuh, bereh, lanjutkan semoga beumeudumho reut jitamoeng :D

Bereh aduen...
Semoga aduen sering memberi masukan kepada kami walaupun tanpa upvote dikarenakan tata bahasa dan penulisan yang belum bagus dan benar. Tp masukan dari aduen sangat saya harapkan.
Sukses terus....

Vote hanya bonus. Selebihnya adalah membuat orang lain tertarik.