Banyak sekali jejak intelektual aceh dahulu yang belum dikelola menjadi bahan kajian dan penelitian kekinian. Tapi, tetap ada sejumlah orang yang berkhidmat mengangkat informasi Aceh lampau. Hanya saja karena ghirah kita terhadap ilmu pengetahun masih kalah terus oleh gairah akan ekonomi dan kekuasaan yang tiada habis-habisnya maka aktifitas kajian dan penelitian hanya menjadi milik beberapa individu yang mau saja.
You are viewing a single comment's thread from: