Salam Komunitas Steemit Indonesia!
Senang sekali bisa kembali menyapa sahabat di platform yang kece ini. Bicara tentang steemit, ada saja hal-hal yang perlu dibahas seakan tidak pernah ada habisnya. Namun keterbatasan pengetahuan saya sebagai newbi mempersempit pembahasan ini yang begitu luas.
Mengupas tentang steemit, selalu ada informasi untuk untuk ditulis. Bahkan sampai saat ini, hal-hal yang perlu dibahas tentang steemit seakan pembahasan itu tidak pernah ada habisnya. Namun bagi newbi seperti saya, saya ingin berbagi informasi tentang empat password di steemit, khususnya sahabat yang baru join menjadi warga steemit.
Steemit memiliki pasword yang berbeda dengan media sosial lainnya. Di lihat dari tampilan dan cara mendaftar, steemit justru lebih rumit. Password steemit memiliki puluhan angka yang terdiri dari huruf kecil dan huruf besar. Rangkaian huruf dan angka itu di padu untuk mempersulit orang luar melacak password kita. Sehingga steemit sangat aman di gunakan. Sebelum membahas kunci yang lain, lebih baik kita mengawali dengan Password utama. Password ini digunakan setelah berhasil menerima konfirmasi yang menandakan akun sudah di aktifkan.
Bagi teman-teman yang baru menerima passwordnya, maka jangan lupa bahwa ada password lain yang ada dalam icon wallet. Dalam wallet itu terdapat steem, Steem Power, dan Steem Dollar yang sangat berharga. Saat kita membuka wallet, maka akan terlihat beberapa ikon seperti balances, permission, dan password.
Di bagian ikon balances, terdapat sekumpulan aset yang tersimpan di steemit. Disana dapat melihat berapa banyak Steem power yang sudah terkumpul, berapa steem dollar yang telah terisi, begitu juga dengan steem. Nah, ikon kedua adalah permission. Di dalam ikon tersebut akan menampilkan 4 key yang disebutkan tadi di atas.
- Posting key, password ini di sediakan untuk kepentingan broadcast seperti login ke steepshot, busy, dan lainnya. Jika kita ikut bot untuk menambah kuantitas vote juga memerlukannya. Hak akses posting key terbatas dan tidak bisa melakukan transaksi. Sebab itulah alasannya steemit menyediakan password dasar steemit agar akun tetap aman meskipun ingin berbagi posting key untuk keperluannya.
- Active key, kunci aktif yang tersedia untuk mentransfer di pasar market steem.
- Owner key, kunci pemilik akun yang bersifat publik.
- Memo key, akses ini kemungkinan besar hanya di mengerti oleh orang-orang tertentu.
Sekian dulu sahabat steemians, terimakasih sudah berkunjung. Semoga bermanfaat
Salam,
@syima808
Nice boss
Thank @alomgirhoseain for visiting. hopefully we succeed