Harapan

in #indonesia6 years ago

image

Ingin selalu rasanya aku meluruskan niat bahwa keinginan untuk bersamamu adalah semata karena-Nya. Rasa cinta yang tumbuh semakin hari semakin dalam bagiku adalah anugerah dari-Nya.
.
sadarilah wanitaku...
Aku akan selalu belajar untuk memperbaiki diri. Selalu berusaha untuk menjadi yang terbaik sesuai dengan rencana-rencana masa depan yang ada di benakku dan restu dari-Nya.
.
Wanitaku, rasakanlah...
Aku menawarkan ketulusan untukmu. Rasa cinta yang agung akan ku serahkan sepenuhnya untukmu. Jagalah. Aku mohon jangan kau sia-siakan. Ada dua hal yang sangat penting dalam hidupku yang aku beri untukmu; cinta dan waktu. Aku sangat tidak ingin dikecewakan olehmu.
.
Sibukkanlah dirimu dengan hal yang bermanfaat .Kejar semua asa dan cita-cita pantaskan dirimu untuk menjadi wanita yang pantas untuk dipantaskan ..
.
Aku harap kamulah wanita itu.
Semoga kita dipertemukan.

Sort:  

Congratulations @ziaulhaqid! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 1 year!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Do not miss the last post from @steemitboard:

Are you a DrugWars early adopter? Benvenuto in famiglia!
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Congratulations @ziaulhaqid! You received a personal award!

Happy Steem Birthday! - You are on the Steem blockchain for 2 years!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Do not miss the last post from @steemitboard:

Downvote challenge - Add up to 3 funny badges to your board
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!