Bicara tentang kopi, di indonesia bahkan di dunia sekalipun kopi menjadi kebiasaan seseorang untuk memulai kegiatan di pagi hari atau pun mengisi waktu luang mereka dengan menyeduh secangkir kopi.
Untuk kopi di Indonesia sendiri memiliki banyak sekali jenis kopi dari daerah daerah tertentu, seperti di daerah Toraja, Bali, Aceh, Papua, dll.
Di tiap tiap daerah penghasil kopi tersebut memiliki cita rasa yang berbeda beda, sehingga Indonesia menjadi salah satu Negara penghasil kopi terbesar di dunia.
Sort: Trending