wanita adalah tiang negara dan apabila baik wanita tersebut maka baiklah negaranya sebaliknya apabila rusak wanita itu maka rusaklah negaranya, ketika kita mendengar kata-kata tersebut maka bergetarlah hati kita, ternyata sangat berat peran seorang wanita, ia harus menjaga marwah negaranya, karena dari wanitalah seorang pemimpin dan penerus masa depan dilahirkan.
Kebanyakan wanita umumnya tidak menghiraukan kata-kata tersebut, mereka melupakan negaranya, tanggung jawabnya, apalagi perkembangan jaman ini sangat cepat dan sangat canggih, Ada beberapa faktor rusaknya moral dalam tumbuh kembangnya bangsa : masuknya budaya luar, perkembangan jaman, mengikuti tren-tren luar negeri, sinetron-sinetron yang tidak mendidik, mengikuti video-vidio yang tidak sopan.
Contohnya anak-anak bergaul layaknya orang dewasa dan para muda mudi pun bertingkah layaknya orang yang sudah menikah contohnya anak-anak sd yang mulai berpacaran sampai mengupload status “ kesayangan aku,, gimana cantik gak? Kalo cantik like ya!!” dan mereka juga berfoto sambil berpelukan, memang tidak seluruh anak-anak melakukan hal tersebut tetapi dengan melihat teman sebayanya pasti meraka juga ingin meniru dan memikirkan bahwa ini adalah jaman hitsnya anak-anak berpacaran.
Pemuda dan pemudi sekarang pun tidak ingin ketinggalan, mereka bertingkah seperti orang yang sudah menikah dan parahnya lagi mereka melakukan hal-hal yang seharusnya tidak dilakukan dan mengupload foto,video,dan status tanpa ada rasa malu. Bisa kita lihat contoh video dari seorang alumni UI (universitas Indonesia) Hanna Anisa dan kekasihnya Farkhan yang berdurasi 5 menit tersebut, mereka melakukan hal yang seharusnya tidak boleh dilakukan oleh orang yang belum menikah, dan dampak dari itu mereka merusak nama baik keluarganya, citra sekolahnya dan terlebih lagi merka merusak masa depannya, merusak kepercayaan dari orang sekitarnya, cita-cita yang sudah mereka impikan rusak dalam sekejap mata. Video porno tersebut tersebar dengan sangat cepat dan komentar-komentar dari netizen pun sangat hot, video yang berkonten porno tersebut sangat merusak seluruhnya baik dirinya,keluarga dan bangsa.
Berita dari salah satu media mengatakan bahwa hanna dan farhan melakukannya tapi masih dalam pemeriksaan, dan hanna juga membela diri bahwa itu bukan dia “ saya ada bekas luka jahitan pada dada”, sebagian orang menyakinkan bahwa itu asli hanna anisa, jikalau pun bukan hanna apakah ada orang yang sangat mirip dengannya? apakah mungkin ada sebuah aplikasi yang dapat menggantikan muka seseorang? Wallahu’alam
Pembelaan
Hanna Annisa dan farkhan melakukan pembelaan diri mengatakan bahwa itu bukan mereka, farhan memperlihatkan beberapa media yang membelanya dan beberapa akun di twitter maupun instagram. Hanna memberikan pernyataan bahwa itu bukan dia “saya ada bekas luka jahit pada bagian dada saya, jika itu saya pastinya akan terlihat sangat jelas bekas luka tersebut”. Ada beberapa akun instagram yang mengaku sebagai hanna meminta maaf atas kekhilafannya, ada juga akun yang mengatakan itu bahwa di video itu bukan hanna maupun farhan dan ada akun yang mengatakan “kami juga manusia”
Sebuah komentar mengatakan “kenapa tidak mecantumkan nama kampungnya atau nama tempat Hanna sekarang? Kenapa harus UI padahal Hanna sudah menjadi alumni disana? Apakah ada seseorang yang tidak menyukai UI? Atau Hanna sendiri ada konfilk dengan UI? Atau orang yang tidak menyukai Hanna dan UI? Hal itu juga dalam penyelidikan dan sedang mencari siapa menyebar video tersebut kenapa nama Universitasnya yang disebut bukannya daerah Hanna atau farhan tinggal
Polisi pun sedang menyelidiki kasus tersebut agar tidak ada pihak yang di rugikan sampai merusak nama baik seseorang, keluarga dan sekolahnya. Ketika seseorang dituduh untuk hal yang tidak dilakukannya itu sangat menyakiti hati banyak orang maupun keluarganya, apalagi hal berkonten porno ini sangat merusak semuanya, cita-cita hanna dan pun farhan harus dihentikan, impian yang dari kecil mereka dambakan harus hilang seperti ditelan bumi.
Akhir konfilk
sebagai manusia siapapun bisa berbuat kesalahan dan kebaikan, disaat seseorang melakukan kesilafan tidak seharusnya menghukum tapi meluruskan, mencari titik temu untuk kembali kejalan yang benar, memaafkan kesalahannya dan membantu mencari jati diri yang sebenarnya agar tidak melakukan kejadian yang sama. Sebagai wanita harus menjaga kehormataannya, menjaga marwah keluarga, bangsa dan Negara. dan tugas lelaki menjaga pandangannya, menghormati wanita karna dia adalah ibumu. Ingatlah wahai wanita engkau adalah tiang Negara, pemimpin dan generasi bangsa selanjutnya lahir dari wanita,dan ketika syaitan menggodamu ingatlah bahwa anak cucu-cucumu kelak akan menanggung akibat atas kesalahanmu sekarang, kesalahan yang dibuat atas keisengan semata. Untuk para genersi muda pola asuh yang benar dan bekal iman yang kuat akan membentengi diri dari perbuatan yang tidak senonoh.
Apapun yang menimpa hanna dan farkhan adalah pukulan kecil untuk generasi muda khususnya kaum wanita agar bisa menutup diri untuk hal yang seharusnya tidak di lakukan.
.
Sort: Trending