Nama Edelweiss adalah gabungan dari dua kata dalam bahasa Jerman, yaitu edel yang berarti “mulia/agung” dan weiss yang berarti “putih”. Edelwaiss merupakan lambang dari keabadian, bunga ini sudah lama sekali dijadikan lambang dari keabadian baik itu cinta atau keabadian lainnya.