Rawa merupakan lahan air liar yang sebahagiannya banyak menghasilkan ikan tertentu, seperti ikan gabus, lele, kreup, supat dan jenis ikan lainnya. Tidak sedikit orang memiliki kegemaran mencari ikan di rawa, walaupun berlumpur dan dapat membuat seluruh badan kotor terkena lumput tetap saja tidak dipermasalahkan demi memenuhi kegemaran dan pendapatan ikan.
Banyak metode yang dilakukan untuk mencari ikan di rawa, yaitu dengan cara mengeringkan airnya, menjala, memancing, mensetrum, bahkan mengusir dan menggunakan jaring tempat pelrian ikan.
Metode yang diterapkan pada ulasan ini adalah metode menggunakan jaring tempat pelarian ikan dengan cara mengusir atau mengusik ikan.
Setelah dilakukan pengusiran ikan kedalam jaring, baru kemudian jaring dinaikkan ke daratan untuk mengumpulkan hasil tangkapannya.
Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app
Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq