Meet Up, The Right Way In Raising Steemit Community

in #meetup7 years ago

"Do not know then no love", the wise proverb is appropriately applied to any introductory process or establishing fraternal bonds. In Steemit, too, following other users when starting a new account is a must. Where these steps will determine our next step in blockchain-based social media.

Tak kenal maka tak sayang", pepatah bijak yang tepat diaplikasikan pada setiap proses perkenalan atau menjalin ikatan persaudaraan. Di Steemit juga demikian, memfollow pengguna lain saat mengawali perjalanan akun baru adalah sebuah keharusan. Dimana langkah tersebut akan menentukan langkah kita selanjutnya di media sosial berbasis blockchain ini.

Getting to know the media is not enough. Sense of brotherhood would be more pronounced if you can meet face to face. Maybe to just say hello or sharing important information and more. All will flow in a warm family bond.

Berkenalan di media saja tidaklah cukup. Rasa persaudaraan tentu akan lebih terasa jika bisa bertatap muka. Mungkin untuk sekedar say hello atau sharing informasi penting dan lainnya. Semua akan mengalir dalam sebuah ikatan kekeluargaan yang penuh kehangatan.

Steemit with his Meet Up has proven, all we are on the right and right. Know and give each other support. We depart from different circles, characters up to the territory. But all together in a purpose, making this social media as a unifier and a means to optimize the existing capabilities.

Steemit dengan Meet Up nya telah membuktikan, semua kita berada dijalur yang tepat dan benar. Kenal dan saling memberi support antar sesama. Kita berangkat dari kalangan yang berbeda, karakter hingga wilayah teritorial. Tapi semua bersinergi dalam sebuah tujuan, menjadikan media sosial ini sebagai pemersatu dan sarana untuk mengoptimalkan kemampuan yang ada.

Already many regional chapters have held Meet Up. What for? First to know each other among users Steemit from various chapters so that not only know in the virtual world only. Then a lot of knowledge can be gained on discussion forums created on each agenda. Especially during this lack of information about Steemit received by users so Meet Up should be a place to capture information and relationships.

Sudah banyak chapter regional telah melaksanakan Meet Up. Untuk apa? Pertama untuk saling mengenal antar sesama pengguna Steemit dari berbagai chapter agar tak hanya kenal didunia maya saja. Kemudian banyak ilmu yang bisa didapat pada forum diskusi yang dibuat pada setiap agenda. Apalagi selama ini minimnya informasi mengenai Steemit yang diterima oleh Steemian sehingga Meet Up patut dijadikan tempat menjaring informasi dan relasi.

The Indonesian Steemit Community was born to build the strength of the Steemian gathering that began to move forward. Let's just say Steemit users are puzzlu pieces that are still scattered. The presence of the community will of course make the puzzle pieces united, becoming a masterpiece that will become its own history in the blockchain world. Because community power is a solid foundation that will keep Steemit firmly standing.

Komunitas Steemit Indonesia dilahirkan untuk membangun kekuatan dari kumpulan Steemian yang mulai bergerak maju. Anggap saja pengguna Steemit adalah kepingan puzzlu yang masih berserakan. Kehadiran komunitas tentu saja akan membuat kepingan puzzle tersebut bersatu, menjadi sebuah karya besar yang akan menjadi sejarahnya sendiri di dunia blockchain. Karena kekuatan komunitas adalah pondasi kuat yang akan menjadikan Steemit tetap berdiri kokoh.

Regards,
@rezaacoi

Sort:  

Bereh bg @rezaacoi. Sekarang kita sudah saling kenal, maka sayang akan datang dengan sendirinya. Hehehe..

Siap bung @zamzamiali
Mari tebar kasih sayang di Steemit. Aseekk

Membangun komunitas dari bawah