Ini mungkin bukanlah sebuah kesempurnaan ataupun sebuah kebanggaan. Memiliki mu bukan sebuah kegarangan bagi mereka, bukan juga sebuah keangkuhan, melainkan sebuah kemaluan di zaman yang seperti sekarang ini..
Namun tidak untuk saya, engkau adalah kaki ibaratkan tubuh, air ibarat haus dan obat ibarat sakit..
Zaman memang harus berganti, namun kawan tetap jangan berubah......
'''''''''''''
First post...