Mengisi waktu libur

in #photography7 years ago

Halo sahabat steemit semua berjumpa lagi dengan saya yaitu @alvaroe, kali ini saya akan membagikan beberapa foto pemandangan air terjun, semoga teman-teman menyukainya.

image

Mengunjungi tempat-tempat wisata di waktu libur adalah suatu hal yang tidak asing kita dengar, banyak orang di dunia ini mengisi waktu liburnya untuk mengunjungi tempat-tempat wisata, termasuk saya sendiri, dan bahkan ada sebagian orang mengambil cuti kerjanya untuk berliburan atau bisa kita katakan untuk refresing supaya nantinya lebih fokus dalam bekerja.

image

Matahari mulai muncul,
Kamipu sudah siap-siap untuk berangkat ke suatu tempat wisata air terjun yang terletak di daerah takengon, di desa wonosari, atau biasa di kenal dengan air terjun tansaranbidin, perjalanan saya ini adalah, suatu momen yang paling indah.
Untuk menuju ke tempat ini memerlukan tenaga yang kuat, karna banyak rintangan yang harus saya lalui, seperti, mendaki bukit yang tinggi, melewati hutan yang berduri, melewati rawa-rawa.
Akan tetapi, rasa capek kami hilang ketika kami sampai di tempat tujuan, yaitu air terjun tersebut, dengan keindahannya membuat saya terkagum-kagum, dan saya mengambil beberapa gambar untuk saya bagikan kepada teman-teman semua.

image

Terimakasih kepada teman-teman semua yang telah meluangkan sedikid waktunya untuk melihat blog saya.