Sebagian besar kita, memang tampak luar memiliki tubuh yang utuh dan sempurna, tetapi sering kali justru memilki mentalitas yang miskin dan cacat. Sebaliknya, tak jarang, walaupun secara fisik ada orang yang mungkin tidak sempurna tetapi karena ia mempunyai mental kemandirian untuk berjuang. Harkat dan martabat dirinya sebagai manusia pasti akan terangkat tak sedikit dari mereka bahkan menjadi orang yang sukses meski mengalami cacat tubuh.
Semestinya kita belajar dan berusaha untuk bisa mengatasi kekurangan dan kelemahan yang ada pada diri kita, dan selayaknya pula kita kembangakan kelebihan atau potensi diri yang kita punyai. Dengan semangat juang yang tinggi dan sikap pantang menyerah, kita buktikan mampu menjadi pemenang yang sesungguhnya..!!
interesting color