Legenda atau cerita berasal dari dataran tinggi gayo, aceh tengah. Diceritakan bahwa yang menyebabkan batu terbelah adalah karena doa dari seorang ibu yanh sedang merasakan duka yang sangat mendalam. Keluarganya termasuk keluarga miskin
Kala itu anaknya sedang melakukan suatu kesalahan yaitu menumpahkan beras yang yange menjadi satu-satunya makanan mereka dihari itu. Maka dengan terpaksa menyuruh anaknya untuk menjual periuk yang ada dirumah mereka untuk memberi beras yang baru. Tiba-tiba datanglah berita tentang kematian suami ditengah hutan. Maka bertambahlah duka yang dirasakan sang ibu. Sehingga dia berjalan keluar luar dan meminta atau berbicara kepada batu besar untuk membawanya ikut bersamanya. Sehingga dengan kuasa Tuhan terbelahlah batu itu sehingga sang ibu masuk kedalam batu itu. Begitulah lebih kurang legenda batu terbelah itu
nice...amazing
Thanks buddy.
Nice post
Thanks