Education on the highway in the formation of character

in #steemiteducation7 years ago (edited)

We need to realize that the birth rate is higher when compared to the number of deaths, therefore humans will always increase on this earth, while the size of the earth will not change so that the longer it will feel increasingly crowded. Increasing the number of residents in a country will require life support will also increase, one of the transportation needs on land, sea, and air.

education higways.jpg
Image

Land transportation is a vehicle that runs on land to meet the needs of travel in performing various daily activities. Along with the growing population of vehicles, this is due to materialistic culture.

Cars and motorcycles in the era of today are not a luxury anymore, which was only owned by the rich only. Requirements to Buy cars and motorcycles is very easy, so people are competing to have four-wheeled vehicles and two-wheelers to conduct travel activities.

kemacetan.jpg
Image

The number of vehicles on the highway will create routine bottlenecks, such as in the morning when leaving for school to study, to work for the office and during the afternoon when returning from the activity. Not only in big cities, congestion always happens even in small-town traffic jam often occur, so the traffic light more and more to guide the driver to minimize the number of accidents.

Behavior On the Highway

The highways provide a valuable education to all of us toward attitudes and behaviors that reflect the personality of a person. A person's behavior on the highway is closely related to one's character in patience as a road user. A Phrase says "If you want to see a person's character in society, look at their behavior on the highway"

kemarahan.jpg
Image

Patience is the main key for us as road users, often the behavior of other road users to test our patience, such as honking long or many times in the middle of congestion, some even break through the red light (Traffic light) so that accidents happen, eventually congestion will getting worse. This will educate us about the proper use of the highway.

Compliance with traffic rules and regulations is highly anticipated on the highways, by understanding traffic signs, wearing helmets for two-wheelers, and carrying the vehicle's equipment to avoid the calamity of yourself and others.

rambu.jpg
Image

Traffic education reflects orderly in traffic in all situations. Comply with traffic rules and regulations as a form of obedience to the law. Our behavior as a road user has a correlation to character and personality. Good behavior on the highway will have an effect on other road users to prioritize road and ride safety as well as a pioneer to the traffic order on the highway.

kecelakaan.jpg
Image

Accidents can happen anywhere, anytime and anybody, the lessons we get here are mutually forgiving between the street users with the familial bargaining and keeping the courtesy in driving to avoid the unfortunate that we do not want

Thank you, may be useful for us all



Pendidikan di Jalan Raya Dalam Pembentukan Karakter

Dear Steeemians...

Perlu kita sadari bahwa angka kelahiran lebih tinggi jika di bandingkan angka kematian, oleh sebab itu manusia akan selalu bertambah di bumi ini, sedangkan ukuran bumi tidak akan berubah sehingga semakin lama akan terasa semakin sesak. Peningkatan jumlah penduduk di suatu negara maka akan membutuhkan penunjang kehidupan juga akan semakin bertambah, salah satunya kebutuhan transportasi didarat, laut dan udara.

education higways.jpg
Image

Transportasi darat merupakan kendaraan yang berjalan di daratan untuk memenuhi kebutuhan perjalanan dalam melakukan berbagai aktivitas sehari-hari. Seiring pertumbuhan penduduk kendaraan pun semakin banyak, hal ini disebabkan budaya materialistik.

Mobil dan sepeda motor di era zaman sekarang bukan merupakan benda mewah lagi, yang dulunya hanya di miliki oleh orang kaya saja. Persyaratan untuk Membeli mobil dan sepeda motor sangat mudah, sehingga masyarakat berlomba-lomba untuk memiliki kendaraan roda empat dan roda dua tersebut untuk melakukan aktivitas perjalanan

kemacetan.jpg
Image

Banyaknya kendaraan di jalan raya akan membuat kemacetan rutin, misalnya di pagi hari pada saat berangkat sekolah untuk belajar, ke kantor untuk bekerja dan pada saat sore hari saat kembali dari aktivitas tersebut. Tidak hanya di kota besar kemacetan selalu terjadi bahkan di kota kecil pun kemacetan sering terjadi, sehingga Traffic light makin banyak untuk memandu pengemudi untuk memperkecil angka kecelakaan.

Prilaku Di Jalan Raya

Jalan raya memberikan pendidikan yang berharga kepada kita semua terhadap sikap dan prilaku yang mencerminkan kepribadian seseorang. Prilaku seseorang di jalan raya berkaitan erat dengan karakter seseorang dalam kesabaran sebagai pengguna jalan. Sebuah Ungkapan mengatakan "Kalau ingin melihat karakter seseorang dalam masyarakat, lihatlah prilaku mereka di jalan raya"

kemarahan.jpg
Image

Kesabaran merupakan kunci utama bagi kita sebagai pengguana jalan, sering prilaku pengguna jalan lain menguji kesabaran kita, misalnya membunyikan klakson yang panjang atau berkali kali di tengah kemacetan, bahkan ada yang menerobos lampu merah (Traffic light) sehingga kecelakaan pun terjadi, akhirnya kemacetan yang akan bertambah parah. hal ini akan mendidik kita tentang penggunaan jalan raya yang benar.

rambu.jpg
Image

Kepatuhan terhadap peraturan dan tata tertib lalu lintas sangat di harapkan di jalan raya, dengan memahami rambu-rambu lalu lintas, memakai helm bagi pengendara roda dua, dan membawa kelengkapan kendaraan untuk terhindar dari musibah terhadap diri sendiri dan orang lain.

Pendidikan berlalu lintas mencerminkan tertib dalam berlalulintas dalam segala suasana. Mematuhi peraturan dan tata tertib lalu lintas sebagai wujud dari taat terhadap hukum. Prilaku kita sebagai pengguna jalan memiliki korelasi pada karakter dan kepribadian. Prilaku baik di jalan raya akan memberi pengaruh terhadap pengguna jalan yang lain untuk mengutamakan keselamatan dalam perjalanan dan berkendara serta menjadi pelopor ke ketertiban berlalulintas di jalan raya.

kecelakaan.jpg
Image

Kecelakaan dapat terjadi dimana saja, kapan saja dan siapa saja, pembelajaran yang kita dapatkan disini adalah saling memaafkan antara pengguna jalan dengan perundingan secara kekeluargaan dan menjaga sopan santun dalam berkendara untuk terhindar dari musibah yang tidak kita inginkan

Terimakasih, semoga bermanfaat untuk kita semua

Sort:  

Nyan hai.. Cekgu lagoe. Lon pike so barokoen... Hahaha... Bereh bereh... Kaleuh lon cukeh beuh..

So droe neuh?

Cekgu SD 20. Wahyu hai rakan :)

Jam puncak terjadi pagi dan sore hari..
Dimana dipagi hari orang mulai beraktifitas, pergi kerja, kesekolah, berbelanja dan lain sebagainya
Sore hari dimana orang pulang kerja dll

terimakasih telah berhenti di postingan saya

Sama-sama mas @heriadi...
Semoga saja semua pengendara mematuhi rambu lalu lintas... Banyak pengemudi/pengendara sekarang parkir dibahu jalan dan menerobos trafficlight

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by heriadi from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews/crimsonclad, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows and creating a social network. Please find us in the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

Sangat menarik pak. Saya sangat menyukainya.

Terimakasih

This post has received a 1.65 % upvote from @bellyrub thanks to: @heriadi.

Congratulations @heriadi! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

You published a post every day of the week

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

By upvoting this notification, you can help all Steemit users. Learn how here!