image sourch
Teacher's job is not a cooking lesson, teachers must be able to live knowledge.
The truth of the teacher will not be Absolute, because the student is not a deer that must be completely obedient.
The class is not for the dictation of full numbers, and knowledge is not the full verse of dogma. Science should not only be the object of a memorization, but the science to understand and solve the problem.
Schools need to keep themselves open to change, but teachers should never hesitate to adapt to the update. In order to learn to be a fun process, and creativity continues to grow.
Students will undoubtedly thirst for knowledge, because the diploma will not end the learning process.
This is the teaching that humanizes humans, not education that limits the minds of students.
Just wait for the time that will give birth to a generation of creators, those who will scent the world with works.
Only education that can save the future and uphold the dignity of the nation, without the education of a State can not survive.
Tanpa Pendidikan Negara Tak Akan Bertahan
image sourch
Tugas guru bukan mengasak pelajaran, guru harus bisa menghidupkan pengetahuan.
Kebenaran guru tidak akan Absolut, karena murid bukan kancil yang harus serba menurut.
Kelas bukan untuk pencucian diktat penuh angka, dan pengetahuan bukan ayat penuh dogma.
Ilmu jangan hanya dijadikan objek sebuah penghafalan, namun ilmu untuk dipahami dan menuntaskan persoalan.
Sekolah perlu terus membuka diri pada perubahan, namun guru jangan pernah segan untuk beradaptasi dengan pembaruan.
Agar belajar menjadi proses yang menyenangkan, dan kreatifitas terus ditumbuh kembangkan.
Pelajar niscaya akan haus pengetahuan, karena ijazah takkan mengakhiri proses pembelajaran.
Beginilah pengajaran yang memanusiakan manusia, Bukan pendidikan yang membatasi pikiran siswa.
Tinggal tunggu masa yang akan melahirkan generasi pencipta, mereka yang akan mengharumkan dunia dengan karya.
Hanya pendidikan yang bisa menyelamatkan masa depan dan mengangkat martabat bangsa, tanpa pendidikan sebuah Negara tak mungkin bertahan.
Regards,
@saidul
Petani Pengetahuan