Makan Siang Bersama (Meuramien)

in #story7 years ago


Pegawai Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian Aceh sedang makan siang bersama (meuramien).
Walaupun berbeda pangkat, bidang dan tugas tetapi mereka selalu menjaga kekompakannya dengan makan Siang bersama, saling bertukar pikiran untuk memecahkan permasalahan kerja, disertai juga bercanda ria di pos satpam pada jam istirahat.
Semoga kebersamaan ini selalu terjalin antara sesama pegawai Diskominfo dan Sandi Aceh.