Memasak Air Dan Nasi
Hai Steemian Di seluruh Pelosok Negri, Kami di Aceh Biasa Menyebut Nya Dapu Kaye, kalau bahasa indonesia nya Dapur Kayu.
Memasak Sudah menjadi tradisi dari dahulu kala, yang di masak pun beraneka ragam masakan di seluruh dunia.
Saya ingin mempertujukan cara memasak menggunakan kayu bakar, tentu hal seperti ini sangat jarang di lakukan sekarang oleh maklhuk modern. seperti jaman ini, banyak di antara kita sekarang memasak dengan kompor gas, dengan reskuker listrik dan alat canggih sebagai nya.
Namun Taukah Kita memasak dengan kayu bakar membuat masakan lebih enak, di bandingkan dengan kita memasak menggunakan alat canggih masa kita. kalau kalian tidak percaya lakukan saja sendiri.
oke inilah tahapan nya.
Persiapkan Kayu Bakar
Taruklah kayu bakar di bawah wajan atau kuali.. di aceh menyebut nya kanot.
siap kan kanot
semoga anda mencoba untuk memasak dengan kayu.. karena aroma masakan dengan kayu lebih enak daripada dengan alat masak canggih di jaman ini..
selain kita dapat menyelamatkan tradisi memasak, kita juga bisa bernoatalgia dengan cara memasak jaman dahalu.
kasih respon steemian untuk postingan ini.
Bereh that @m
trimong genaseh bang ami