My entry into the #untalented-singsong contes

in #untalented-singsong7 years ago (edited)

https://m.youtube.com/watch?v=_0biWutxZAA

Aku di sini, dan engkau di sana
Membentang luas samudra biru, memisahkan kita
Ingin ku, berenang ke kotamu,
Tapi pasti tenggelam dan kau sedih

Kirimi aku, kabarmu di sana,
Lewat telepon, surat, faksmili, ngobatin rinduku
Kirim juga, foto ukuran jumbo,
Biar nanti ku pajang di kamarku

Chorus:
Ngurangin beban ini
Ngurangin sesak ini
Ngurangin rasa ingin bertemu
Enggak perlu curiga,
Karna tahu kau masih,
Memegang janji yang dulu pernah kita s'pakati

Mungkin tak lama lagi, aku hadir di sana
Atau tak lama lagi, kau yang ada di sini

Aku di sini, kau ada di sana
Membentang luas samudra biru, memisahkan kita
Ingin ku, terbang bersama angin
Tapi nanti, tersesat dan kau sedih

Chorus:
Ngurangin beban ini
Ngurangin sesak ini
Ngurangin rasa ingin bertemu
Enggak perlu curiga,
Karna tahu kau masih,
Memegang janji yang dulu pernah kita s'pakati

Mungkin tak lama lagi, aku hadir di sana
Atau tak lama lagi, kau yang ada di sini

Mungkin tak lama lagi, aku hadir di sana
Atau tak lama lagi, kau yang ada di sini

Hope you like it @suparsinggoogle :)
Thank for visitting my blog.

Sort:  

Thanks for entering this week's #nowplaying!